Postingan

Setengah Perjuangan Sudah Dilewati

Kegiatan Pelaksanaan Ujian Sekolah baru saja berakhir Jum'at 22 Maret 2013,Tinggal separuh perjalanan lagi yang harus ditempuh untuk mendapatkan apa yang ingin dicapai saat kelulusan nanti, tentunya dengan hasil nilai yang memuaskan dan hasil kerja keras selama ini.Itu hal  yang selayaknya diperjuangkan dan disikapi dengan penuh rasa oftimis dan fikiran positif.sambil menunggu hasil pengumuman kelulusan tanggal 1 Juni nanti.
RadarURL

JADWAL UN/US SMPN 66 JAKARTA

Gambar
Sesuai dengan hasil kesepakatan rapat antara Kasi Kurikulum SMP, Ketua Sanggar & Simdik tanggal 22 Februari 2013 di Dinas Pendidikan DKI Jakarta, maka ada perubahan jadwal untuk SMP sebagai berikut : 1. UAS menjadi tanggal 11,13,14,15 Maret 2013, 2a. US Utama menjadi tanggal 18-22 Maret 2013, 2b. US Susulan menjadi tanggal 25-28 Maret 2013 & 1 April 2013, 3. TUKPD ke-2 menjadi tanggal 8-11 April 2013 Susunan mata pelajaran tidak berubah

BERPACU DENGAN WAKTU BERCANDA DENGAN SUKA

Hari-hari menjelang pelaksanaan kegiatan UN tahun ini yang tinggal menyisakan beberapa hari kedepan mesti diimbangi dengan kegiatan rutinitas lainnya yakni pelaksanaan KMB.Mempersiapkan siswa untuk lebih oftimal merupakan hal yang terberatyang dirasakan, namun demikian karena sudah menjadi tanggungjawab dan hal yang harus dilaksanakan tidak menjadi masalah asalkan masih ada dan terus terjaga rasa suka dalam menjalaninya disamping berpacu dengan sisa waktu yang terseidia.Harapan yang ingin dicapai tidak muluk-muluk yang penting pada saatnya nanti siswa dapat menjalani kegiatan UN dengan happy ending.Semoga saja harapan itu bisa terealisasi dengan benar dan baik minimal mencapai target minimal.

JADWAL UAS SEMESTERGENAP KELAS 9 DIPERCEPAT?ADA APA?

Pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS) Semester Genap siswa SMP kel;as 9 dimajukan dari jadwal semula yang sebelumnya tanggal 18-22 Maret 2013 menjadi tanggal 11-15 Maret 2013. Ada apa sebenarnya?Tanpa berfikiran negatif penulis hanya bingung saja dengan kebijakan yang diambil pemerintah Provinsi DKI dalam hal ini Dinas Pendidikan Dasar DKI Jakarta.Disatu sisi kita diminta untuk meningkatkan mutu pendidikan, namun dilain sisi pelaksanaan KBM dipercepat.Bagai makan buah simalakarma.Mungkin ada hal mendasasari percepatan pelaksanaan UAS ini?Dimajukannya jadwal UAS ini diikuti dimajukannya jadwal Ujian Sekolah yakni tanggal 18-22 Maret 2013.Yang pasti persiapan siswa kelas 9 untuk mengikuti demua jadwal yang mengalami perubahan harus benar-benar disikapi dengan benar dalam arti siswa harus lebih di press lagi dalam hal belajar.Peran orang tua jelas tidak bisa diabaikan apalagi bila sikap orangtua kurang memperhatikan para putra putrinya untuk lebih giat belajar dalam rentang waktu yang

JADWAL UAS SMP DIMAJUKAN ADA APA?

Terkadang sulit dimengerti banyak pihak yang mempertanyakan kebijakan-kebijakan yang diambil terkait dengan masalah pendidikan, disatu sisi kita harus meningkatkan mutu pendidikan namun dilain sisi pelaksanaan kegiatan pembelajaran/kalender pendidikan yang selalu berubah dalam hal ini berkaitan dengan jadwal pelaksanaan UAS dan US termasuk pelaksanaan UN SMP.Ada kesan seolah-olah dunia pendidikan dimanfaatkan fihak-fihak tertentu, bahasa kerennya ada unsur politis.Apapun kebijakan yang diambil pihak berwenang dalam hal ini kemendiknas, kita sebagai pelaksana pendidikan mau tidak mau suka tidak suka tetap harus mengikuti aturan main yang sedang dijalankan. Harapan kita semoga saja untuk kedepannya tidak sering terjadi perubahan-perubahan kebijakan terkait dengan jadwal yang sudah disepakati/ditetapkan. Dan semoga semua fihak mau memahami tanpa harus saling menjatuhkan satu dengan yang lainnya.

JADWAL UAS DIMAJUKAN DARI AGENDA